EAS MPPL 2021 Pada kesempatan ini kelompok kami akan menjelaskan salah satu produk perangkat lunak milik Zoho yaitu Zoho Marketing Automation yang dikerjakan secara berkelompok yang beranggotakan: Ricky Supriyanto 05111940000036 Arvel Gavrilla R 05111940000040 M Arif Faizin 05111940000060 Zulfiqar Fauzul Akbar 05111940000101 Raihan Alifianto 05111940000213 Dengan hasil sebagai berikut 1. Deskripsi Produk 2. Manajemen Ruang Lingkup 3. Manajemen Waktu 4. Manajemen Biaya 5. Manajemen Resiko 6. Video demo
Dalam postingan ini, saya akan menjelaskan analisa kebutuhan dari MokaPOS. Analisa kebutuhan tersebut merupakan tahap initial stage dari project lifecycle, sehingga tahap ini akan sangat penting bagi keberlanjutan usaha selanjutnya.
- Identification of problem
- Penghitungan harga barang yang yang cenderung tidak akurat dan lama
- Sulitnya mengawasi pemasukan dan pengeluaran usaha
- Sulitnya melakukan pencatatan persediaan barang
- Tidak adanya integrasi terhadap pembayaran secara elektronik maupun digital
- Sulitnya pengawasan kinerja dari karyawan
- Tidak adanya data perkembangan arus kas secara realtime sebagai pemantauan
- Perlunya manajemen terhadap kondisi cabang-cabang
- Adanya pelaku usaha yang tidak mampu untuk membeli perangkat mesin kasir atau perangkat lainnya karena mahal
- Mesin kasir yang tidak dapat dibawa kemana-mana dan cenderung mahal
- Identification of scope
- Scope dari kebutuhan ini adalah umkm dengan barang sebagai produknya dan membutuhkan manajemen usaha secara mudah
- Identification of deliverables
- Hasil luaran dari permasalahan ini berbentuk perangkat lunak yang dapat diakses dengan mudah dan menyelesaikan permasalahan-permasalahan yang ada
- Selain itu juga dapat berbentuk rancangan pengembangan usaha atau berbentuk konsultasi maupun penyelesaian masalah, seperti dengan menyediakan pinjaman modal
- Identification of project stakeholders
- Pemilik usaha
- Karyawan
- Pelanggan
- Pemilik startup (dalam hal ini MokaPOS)
- Development bussiness case
- Pemilik usaha dapat mengawasi pemasukan dan pengeluaran usaha
- Pemilik usaha dapat mengawasi persediaan barang
- Pemilik usaha dapat mengawasi kinerja dari karyawan secara langsung
- Pemilik usaha dapat mengetahui perkembangan arus kas secara realtime
- Pemilik usaha dapat memantau dan mengembangkan usahanya yang ada di cabang-cabang
- Pemilik usaha dapat mengetahui kondisi usahanya
- Pemilik usaha dapat melakukan pinjaman modal kepada Pemilik startup (MokaPOS)
- Karyawan dapat menghitung harga barang secara cepat
- Pelanggan dapat melakukan pembayaran secara langsung, elektronik maupun digital
Comments
Post a Comment